Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2022

Sistem Komputer

Gambar
  Sistem Komputer Dosen Pengampu : Yunita Sari Siregar , S.T.,M.Kom Disusun Oleh : Harun Al Rasyid ( 212350040 ) UNIVERSITAS HARAPAN MEDAN 2022 FAKULTAS TEKNIK DAN KOMPUTER Daftar Isi  A.Pembahasan 1. Arsitektur Von Neuman 2. Komponen - Komponen Komputer A.Pembahasan     Pengertian Sistem berasal dari bahasa Latin (Systema) dan Bahasa Yunani ( sustema ) adalah suatu kesatuan yang terdiri dari komponen atau eleven yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi , materi atau energi.      Sistem juga merupakan kesatuan bagian - bagian yang saling berhubungan dalam suatu wilayah serta memiliki item-item penggerak. Elemen dari sistem komputer terdiri dari Brainware ( Manusia ) , Software ( Perangkat Lunak ) , Instruction Set ( Set Instruksi ) , dan Hardware (  Perangkat Keras ). 1. Arsitektur Von Neuman          Arsitektur Von Neuman  merupakan arsitektur yang diciptakan oleh Jhon Von Neuman pada tahun 1903 s/d 1957. Nama Von Neuman diambil dari nama nya karena dialah yang perta

Sistem Operasi

Gambar
SISTEM OPERASI Dosen Pengampu : Yunita Sari Siregar , S.T.,M.Kom Disusun Oleh : Harun Al Rasyid  212350040 UNIVERSITAS HARAPAN MEDAN 2022 FAKULTAS TEKNIK DAN KOMPUTER DAFTAR ISI A.pembahasan 1.Jenis - Jenis Sistem Operasi 2. Komponen - Komponen Sistem Operasi A.PEMBAHASAN Sistem Operasi adalah program perangkat lunak atau software yang diperlukan untuk mengelola dan mengoperasikan perangkat seperti komputer, smartphone atau tablet. sistem operasi berguna untuk menghubungkan software dengan hardware. Sistem Operasi berfungsi ibarat pemerintah dalam suatu negara, dalam arti untuk membuat kondisi komputer agar dapat menjalankan program secara benar. 1.Jenis - Jenis Sistem Operasi a . Microsoft Windows :     Windows adalah sistem operasi yang di buat oleh MICROSOFT. menurut Dony Ariyus "Windows" adalah salah satu software sistem operasi yang dikeluarkan oleh perusahaan Microsoft Inc. Microsoft Windows adalah software sistem informasi yang paling populer untuk para pengguna PC. Ta

Sistem Komputer

Gambar
  Sistem Komputer Dosen Pengampu :  Yunita Sari Siregar , S.T.,M.Kom Disusun Oleh :  Harun Al Rasyid 212350040 UNIVERSITAS HARAPAN MEDAN 2022 FAKULTAS TEKNIK DAN KOMPUTER DAFTAR ISI A.PEMBAHASAN 1. Pengertian Sistem komputer     komponen-komponen komputer 2. Operasi Sistem komputer A.PEMBAHASAN Pengertian Sistem : sistem berasal dari bahasa latin ( Systema ) dan Yunani ( sustema ) adalah suatu kesatuan yang terdiri dari komponen atau eleven yang di hubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi atau energi. Pengertian Komputer : adalah alat yang di gunakan untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. kata komputer semula dipergunakan untuk menggambarkan orang yang pekerjaannya melakukan perhitungan aritmatika, dengan atau tanpa alat bantu,tetapi arti kata ini dipindahkan kepada mesin itu sendiri 1. Sistem Komputer     Sistem Komputer adalah elemen - elemen yang terkait untuk menjalankan suatu aktifitas dengan menggunakan komputer. Elemen dari sistem komputer

Evolusi Komputer

Gambar
  Evolusi Komputer Dosen Pengampu : Yunita Sari Siregar, S.T.,M.Kom Disusun Oleh : Harun Al Rasyid 212350040 UNIVERSITAS HARAPAN MEDAN 2022 FAKULTAS TEKNIK DAN KOMPUTER DAFTAR ISI  A. Pembahasan 1.Perkembangan Komputer 2. Perbedaan LSI , VLSI , ULSI A. PEMBAHASAN       Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. kata komputer semula dipergunakan untuk menggambarkan orang yang pekerjaannya melakukan perhitungan aritmatika, dengan atau tanpa alat bantu, teapi arti kata itu kemudian di pindahkan kepada mesin itu sendiri.     Saat ini komputer sudah semakin canggih. Tetapi, sebelumnya komputer tidak sekecil,secanggih,sekeren dan seringan sekarang.Dalam sejarah komputer, ada 5 generasi dalam sejarah komputer. 1. Perkembangan Komputer     Sebelum tahun 1940.     Sejak dahulu kala, proses pengolahan data telah di lakukan oleh manusia. Manusia juga menemukan alat-alat mekanik dan elektronik untuk membantu manusia dalam perhitungan dan pengolaha

Arsitektur dan Organisasi Komputer

Gambar
Arsitektur Dan Organisasi Komputer Dosen Pengampu : Yunita Sari Siregar, S.T.,M.Kom Disusun Oleh : Harun Al Rasyid 212350040 UNIVERSITAS HARAPAN MEDAN 2022 FAKULTAS TEKNIK DAN KOMPUTER DAFTAR ISI  A. Pembahasan 1.1 Struktur dan fungsi komputer 1.2 Alur Kerja Pada Komputer A. PEMBAHASAN     Komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas , yaitu menerima input, memproses input sesuai dengan instruksi yang diberikan, menyimpan perintah-perintah dan hasil pengolahannya, serta menyediakan output dalam bentuk informasi. 1.1 Struktur Dan Fungsi Komputer     Struktur Utama pada Komputer : - Central Processing Unit ( CPU ) , merupakan salah satu perangkat keras komputer yang memiliki tugas untuk menerima dan menjalankan perintah dan sebagai pusat pengolahan fungsi-fungsi komputer. -Memori Utama , berfungsi sebagai penyimpan data. - Input/Output (I/O) , berfungsi untuk memindahkan data ke perangkat lainnya. - System Interconnection , merupakan sistem yang menghubungkan